Ngabubur.IT 2023
Teknologi untuk Kebaikan
Lab Riset SKJ DIKE FMIPA UGM sebagai CoE Big Data FMIPA UGM berkolborasi dengan Pusat Kajian Kriptografi dan Keamanan Siber FMIPA UGM, kembali menyelenggarakan Ngabubur.IT
Ngabubur.IT edisi 2 akan membahas “Pengamanan Password Akses Aplikasi Internet” yang akan dibahas bersama oleh Pusat Kajian Kriptografi dan Keamanan Siber FMIPA UGM.
Diskusi Bersama para pakar:
a. Fred Ezerman (Pakar Kriptografi, NTU Singapore)
b. Dody Suhendra (Chief Product Developer dan co-founder PT Sandhiguna)
c. Pusat Kajian Kriptografi dan Keamanan Siber FMIPA UGM
d. Host: Drs. Bambang Nurcahyo Prastowo, M.Sc
Waktu: Jum’at, 31 Maret 2023, 15.30-17.00 WIB
Online zoom: http://ugm.id/NgabuburIT2023
Live: Youtube dan website skj.mipa.ugm.ac.id
dan Terbuka untuk Umum.
Semangat Ramadhan, Semangat u Kebaikan.